Langsung ke konten utama

Postingan

Next Generation Taruna Melati 2 Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan Kalimantan Barat

Postingan terbaru

Penerimaan Tamu Penghela Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan Qobilah K.H. Mas Mansyur dan Qobilah K.H. Fakhrudin SMK/SMA Muhammadiyah 2 Pontianak

Mydswhwkalbar. Minggu, 17 november 2019. penerimaan tamu penghela gerakan kepanduan Hizbul Wathan yang dilaksanakan di Parit Keladi Kecamatan Sungai Kakap Kabubaten Kuburaya. Dimana persiapan pembentukan panitia tersebut prosesnya bisa dibilang mendadak dan cepat. Tetapi kegiatan tersebut tetap terlaksana atas kerjasama dan kerja keras panitia. Adapun panitia pada kegiatan tersebut yakni Seluruh Taruna Melati Satu SMK/SMA Muhammadiyah 2 Pontianak. Adapun maksud dan tujuan terselanggarakannya Kegiatan ini yakni bertujuan untuk mempererat persaudaraan dan kekompakan Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan yang ada di Kota Baru ini menjadi satu kesatuan yang utuh dan baik. Serta dapat mengembangkan Hizbul Wathan kearah yang lebih baik lagi. Selain itu pula kegiatan Penerimaan Tamu murupakan agenda tahunan yang wajib ada untuk siswa baru. Adapun peserta kegiatan Penerimaan Tamu Penghela yakni   terdiri dari seluruh siswa kelas 10 SMK/SMA Muhammadiyah 2 Pontianak. Diharapkan pada kegia

Putra Putri Jendral Sudirman Di Hari Pahlawan

Mydswhwkalbar . Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan (HW) adalah salah satu organisasi otonom (ortom) di lingkungan Persyarikatan Muhammadiyah. Sebelum Hizbul Wathan yang sebelumnya bernama Padvinder Muhammadiyah. Kemudian, karena dianggap kurang relevan, atas usul Haji Hadjid nama itu ditukar menjadi Hizbul Wathan. Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan yang didirikan oleh KH Ahmad Dahlan pada tahun 1918 Masehi di Yogyakarta. Hizbul Wathan artinya pembela tanah air. Peranan HW banyak terlihat pada sektor penanaman semangat cinta tanah air kepada para pemuda. Dari benih-benih itu menjelmalah kekuatan yang bertekad ikut serta dalam merebut kemerdekaan dari tangan penjajah. Di samping itu, latihan-latihan kepanduan mempunyai andil yang besar dalam melatih kader-kader bangsa dalam menghadapi kaum kolonial yang sedang mencengkeramkan kukunya di Indonesia. Latihan-latihan itu ternyata membuahkan hasil yang baik di kalangan pemuda. Dari barisan HW ini muncul sederetan tokoh yang cuk

Hizbul Wathan Qobilah KH. Mas. Mansyur SMK Muhammadiyah 2 Pontianak Mengadakan Evaluasi Perubahan Kemajuan.

mydswhwkalbar. Pontianak, Jum'at, 8 November 2019 sepulang sekolah, para taruna melati satu dewan kerabat qobilah KH. Mas Mansyur periode 2019/2020 melaksanakan evaluasi kepemimpinan pada akhir periode nya tersebut. Dan tak lama lagi masa jabatannya pun berkahir. Dengan beberapa pembahasan serta persiapan menghadapi Penerimaan Tamu Penghela serta Pengukuhan Siswa Kelas 10 dan pemantapan materi kepanduan yang akan disiapkan. Evaluasi pembahasan cukup terbilang sedikit tapi sangat berkenaan dengan jalannya kepemimpinan mereka. Mereka hanya membahas 4 kriteria yang siap mereka ubah, salah satu nya adalah program kerja yang siap dalam waktu dekat akan dilaksanakan. Diantaranya adalah Membuat mading dengan bahan dan barang bekas mengenai Hizbul Wathan dan moment perkemahan yang telah di jalani sebelumnya. Menurut mereka sangat berguna untuk pengenalan Hizbul Wathan meski melalui jalur yang sedikit berbeda.  Dengan ini diharapkan dapat menarik perhatian teman – teman untuk m

Surakarta Menjadi Tuan Rumah Muktamar Muhammdiyah Ke - 48 dan Muktamar Aisyiyah Ke - 48

mydswhwkalbar.  Kota Solo menjadi tuan rumah Muktamar Muhammadiyah ke-48 tanggal 1-5 Juli 2020. Jutaan warga Muhammadiyah diperkirakan akan menghadiri kegiatan yang dipusatkan di Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Jalan Ahmad Yani, Kartasura. Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Dahlan Rais mengatakan, penunjukan Kota Solo sebagai tuan rumah sesuai dengan turunnya Surat Keputusan PP Muhammadiyah Nomor 218/Kep/1.0/B/2017. Tema yang diusung dalam Muktamar kali ini adalah "Memajukan Indonesia Mencerahkan Semesta'. "Maksud tema ini adalah Muhammadiyah ingin memperluas misi kerahmatan sebagai gerakan Islam berkemajuan. Muhammadiyah berusaha senantiasa hadir untuk memandu arah perjalanan bangsa dan menyelesaikan berbagai masalah keumatan dan kebangsaan. Sejalan dengan keputusan Muktamar sebelumnya, Muhammadiyah berusaha memperluas kiprahnya di kancah dunia melalui kegiatan pendidikan dan kemanusiaan," ujar Dahlan saat konferensi pers di UMS, Selas

KERJA NYATA HIZBUL WATHAN SMK MUHAMMADIYAH 2 PONTIANAK SAAT BULAN RAMADHAN

B ulan ramadhan adalah bulan yang penuh berkah. Semua orang berbondong-bondong untuk berbagi kebahagiaan mereka sedikit kepada orang-orang yang  benar-benar membutuhkan. Begitupun dengan Taruna Melati 1 SMK Muhammadiyah 2 Pontianak. Dengan tujuan ingin berbagi sesama serta mengenalkan hizbul wathan kekalangan orang-orang banyak. Senin, 13 Mei 2019 tepat pada 8 ramadhan, Taruna Melati 1 smk mengadakan kegiatan yaitu berbagi sembako kepada orang yang benar-benar tidak mampu. Seluruh Siswa/I SMK Muhammadiyah 2 Pontianak dan guru-guru juga ikut berpartisipasi dengan menyumbangkan sedikit apa yang mereka punya. Pukul 4 sore mereka ditemani alumni, langsung turun kelapangan membagikan sembako itu. Dengan menggunakan seragam HW lengkap dan masih dengan kondisi berpuasa mereka melaksanakan kegiatan ini dengan senyum dan juga tawa mereka yang menandakan mereka masih mampu dan bersemangat, apalagi setelah melihat para penerima sembako sangat senang atas pemberian mereka. -Senyum mer

AKU DAN HIZBUL WATHAN ( ADUDU )

Penulis Endrik Adiwijaya Lahir : Pontianak, 11 Agustus 2000 Jabatan : Ketua Dewan Kerabat SMK Muhammadiyah 2 Pontianak Periode 2017 - 2018 Motto : Melampaui Batas Adalah Jalan Hidupku Aku dan Hizbul Wathan Namaku Endrik Adiwijaya,biasa aku dipanggil Adudu. Entah kenapa aku dipanggil dengan sebutan itu oleh temanku,sehingga orang luar dan di sekolah lain juga memanggilku dengan sebutan Adudu. Dulu aku sempat berfikir mereka memanggil aku dengan nama itu bahwa aku ini adalah bos mereka. Iyalah adudu kan nama karakter antargonis di film kartun boboiboy yang menjadi icik bos,hahahaha.... “OKE KITA LANJUTKAN”. Aku lahir di kota Khatulistiwa yaitu Kota Pontianak,pada tanggal 11 Agustus tahun 2000. Anak dari Anda Sugandani dan Astri. Aku anak pertama dari empat bersaudara dan saudaraku semuanya perempuan. Sebenarnya aku berharap memiliki saudara laki – laki. Namun aku harus bersyukur apa yang Allah berikan kepadaku. Hobiku adalah menonton anime dan menonton tokusa